Halaman

Senin, 11 Maret 2013

RAPID TEST

Rapid Test adalah:

  • Test one-step assay yang sangat mudah penggunaanya.
  • Tes tidak invasif, untuk mendeteksi beberapa penyakit dan kondisi tertentu.
  • Menggunakan prinsip membrane-based immunoassays / immunochromatography yang menggunakan monocional / polycional antibody reaksi.
  • Hasil dapat dibaca secara visual.
Goal Rapid test:

  • Umumnya digunakan untuk screning tes.
  • Menghemat waktu serta biaya dibandingkan dengan tes diagnostik lainnya seperti Elisa.
  • Dapat membantu para dokter mendiagnosa berbagai macam penyakit dengan cepat sehingga penanganan pengobatan dapat dilakukan secepatnya.
  • Tidak membutuhkan alat khusus ,dapat dilakukan dimanapun juga.
  • Harga lebih ekonomis.
Komponen Rapid Test

  • Membrane ,nitrocellulose
  • Sample pad.
  • Conjugate pad: dilapisidengan detektor reagent (conjugate Ag / Ab-Indicator complex) spesifik terhadap analyte.Sebagai indikator dapat digunakan latex,enzym,carbon,colloidal sol partikel.
  • Tes Band: dilapisi dengan capture reagent pada membran,spesifik,terhadap analyte.
  • Control Band : dilapisi dengan Anti-detector Ab pada membrane, berfungsi sebagai kontrol,validnya tes.
  • Soak Pad: Lapisan penyerap untuk cairan sample yang berlebih.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar